6.04.2011

Malu Yang (mungkin) Telat

Bersyukur karena Tuhan tidak memasukkan aku ke dalam golongan orang - orang yang kaya harta,..
Karena bisa saja aku akan menjadi orang yang sombong dan sangat mengagungkan harta dan gengsi...
Bersyukur karena aku bukan termasuk bagian dari mereka yang lalai karena nikmat duniawi

Harapku,...biarlah kehidupanku terus biasa - biasa saja seperti ini, asal aku tak rugi esok nanti

Kini, sisa usiaku yang bisa aku gunakan untuk menebus dosa - dosa dan noda - noda jiwa ini mungkin hanya sedikit saja lagi....


ya Tuhan....aku malu



2 komentar:

  1. Cerita yang sangat menarik sekali. Terimakasih banyak

    BalasHapus
  2. Mengandung majas yang sangat menarik sekali. Terimakasih banyak atas informasi yang diberikan

    BalasHapus

TEMBOK KESOMBONGAN

"We build too many walls and not enough bridges" (Kita terlalu banyak membangun dinding, dan tak cukup banyak membangun jembatan...