2.12.2011

Cerita Tentang Hidup

Jika kamu sdg mendapati kesusahan, tenangkan hatimu karena : INILAH HIDUP
Jika kamu sdg mendapati kebahagiaan, jgn terlena karena : INILAH HIDUP
Jika kamu sdg dilanda kesedihan, jgn berlarut karena : INILAH HIDUP
Jika kamu sdg gundah gelana, jgn takut karena : INILAH HIDUP
Jika kamu sdg ditimpa kesialan, jgn memaki karena : INILAH HIDUP



Jika kamu takut akan masa depanmu, jgn putus asa karena : INILAH HIDUP
Jika kamu ingin berlari dari hidupmu yang penuh dengan kesedihan, jgn kau lakukan karena : INILAH HIDUP
Jika kamu merasa terbeban dgn suatu tanggung jawab, jgn menyerah karena : INILAH HIDUP
Jika kamu sdg dihadapkan dgn banyak tugas dan tumpukan pekerjaan, jgn mengeluh karena : INILAH HIDUP
Jika kamu merasa kamu kurang beruntung dan mereka lebih beruntung, jgn pesimis karena : INILAH HIDUP
Jika kamu merasa belum bisa memberikan sesuatu yg berguna bagi hidupmu saat ini, bersabarlah karena : INILAH HIDUP

Jika kamu merasa bahwa nikmat yang telah diberikan Tuhan saat ini belum cukup, jgn berkeluh kesah karena : INILAH HIDUP

Jika kamu merasa lemah dan tak berdaya dalam menjalani hari2 mu, biasa saja karena : INILAH HIDUP
Jika kamu tiba-tiba mendapatkan sebuah undian yang besar, jgn merasa aneh karena : INILAH HIDUP

Jika kamu dan kamu mempunyai anggapan bahwa yang ada dlm genggamanmu saat ini akan abadi, itu salah, dan sudah pasti kamu salah, karena tak ada yg kekal, karena : INILAH HIDUP

Jika kamu merasa kamu tidak mempunyai teman utk berbagi tentang berbagai macam cerita hidup, jangan khawatir karena di sekelilingmu mereka selalu ada, karena mereka juga membutuhkan mu, karena kita saling membutuhkan, karena : INILAH HIDUP

Jika kamu sdg gembira krn mendapatkan sesuatu yg kamu inginkan tapi pada akhirnya kamu akan kehilangannya maka jangan bersedih karena : ITULAH HIDUP !!


Karena hidup adalah nuansa yang penuh dengan warna warninya...karena itulah hidup, karena itulah kita harus selalu "hidup" !!!


#Pada dasarnya kita semua tahu kalau memang begitulah KEHIDUPAN harus berjalan, tapi terkadang kita merasa belum sepenuhnya ikhlas menjalaninya,..



Sumber : pengalaman hidup

1 komentar:

  1. Hidup yang selalu bersyukr sudah pasti akan senang dan pasti nya akan tentram. Karena disitu Allah SWT akan memeluk diri anda untuk menjadikan mu sebagi seorang yang baik

    BalasHapus

TEMBOK KESOMBONGAN

"We build too many walls and not enough bridges" (Kita terlalu banyak membangun dinding, dan tak cukup banyak membangun jembatan...